Webuzo adalah salah satu kontrol panel web untuk VPS yang membantu mempermudah dalam mengelola VPS dengan fungsionalitas website seperti menambahkan domain, database MySQL, Email, mengelola PHP, File Manager, FTP dan lain-lain. Kontrol panel ini dapat berjalan pada sistem operasi Linux Ubuntu, ...
Vesta CP adalah kontrol panel web open source gratis dengan fungsionalitas situs web, email, database, dan DNS yang dapat berjalan pada sistem operasi Linux Ubuntu, Debian, CentOS dan RHEL. Kontrol panel yang satu ini mendukung 26 bahasa, termasuk bahasa Indonesia. ...